WARTAREPUBLIKA.COM, OKU TIMUR – Malang nasib yang dialami kedua Perempuan Pondok Pesantren Al Falah Luluk (23) dan Siti (24),Kedua perempuan terjatuh dikolam saat ingin membersihkan di sekitar kolam pondok pesantren al Falah pukul 09.30.Wib Jumat 5/4/ Desa Sumber Mulyo, Kecamatan Buay Madang OKU Timur.
Kejadian yang begitu singkat menbuat semua warga pondok pesantren Al Falah panik, Warga berupaya untuk menyalamatkan kedua perempuan yang naas tengelam dikolam yang berada di belakang pondok pesantren, korban sempat di bawa ke RS BKIA klinik Muhamadiyah Rawa bening namun hanya Dua jam kedua wanita tersebut nyawa tak bisa diselamatkan lagi terlalu banyak meminum air.
kejadian berawal keduanya yang sedang membersihkan kolam yang berada di belakang pondok pesantren, Tiba tiba Luluk terpeleset dan terjatuh di kolam tersebut melihat rekannya luluk terjatuh di kolam Siti berusaha menolong luluk sambil berteriak kepada warga sekitar namun naas siti pun ikut terngelam kerena tidak bisa berenang juga.
Saat awak media mintak konpermasi peristiwa ini pihak pondok Al Falah belum bisa memberi jawaban karena di saat yang sama K.H Dimyati Dahlan Pengasuh Pondok Pesantren Al Fasah meninggal.